Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2018

HONDA CBR 250 R |RED WHITE AND CRUE |JAKARTA

Gambar
HONDA CBR 250 R |RED WHITE AND CRUE |JAKARTA Motor yang berbasis sport tulen lama terdampar di garasi ,males pakai karena berat dan kurang lincah ungkap adhi kepada diwa .Maka nya diwa langsung menyambut ide yang sepenuhnya di serahkan ke diwa mengingat diwa teman lama yang sudah 20 tahun tidak jumpa ..dan di pertemukan di project ini .ubahan simple tidak banyak hanya bermain di sektor kaki kaki dan painting .tidak tanggung tanggung kaki kaki kita gunakan wp suspesion dan ban sinko big block menambah sangar motor ini.di tambah beberapa ornamen seperti day maker di sektor peneraangan .design painting unik menggunakan tehni stensil yang mana seakan sang owner masuk dalam artikel koran yang kemudian di transfer dimedia tanggki .pengerjaan memakan waktu 3 bulan dan kini CBR 250 ini terpampang di sebuah caoffe shop miliknya di area jakarta sebagai pemanis . Mesin                                     Honda CBR 250 R Velg                                        original CBR 250 Ban  

HONDA LEGENDA 2|2008|KOTZEN|JAKARTA

Gambar
HONDA ASTREA LEGENDA 2005|KOTZEN |JAKARTA Bosan di rasakan alief menggunakan motor kopling untuk membelah jakarta ,makanya dia membuat ulang mainan nya kali ini gaya street cub ber basis legenda .seperti bias amotor dipangkas di area buntut sok depan menggunakan sok part kit milik c 700 dan di jejajli ban 110 dan 120 berikut velg almunium u shape .pemilihan wara soft green ber aura toska menambah klasik motor ini .style cub diperkuat dengan sayap c 70 dan knalpot original look c 70 .pembuatan memakan waktu 1,5 bulan .dengan demikian alif bisa beraktifitas santai menggunakan street cub ini . Mesin                                     Honda legenda    Velg                                        almunium 17 160 dan 185    Ban                                         IRC 100 dan 110  Sayap                                     c 70 Cat                                          spiece hecker Lampu depan                       fog lamp Spion                                    

KAWASAKI W 175|WE ARE THE CHAMPION|KARAWANG

Gambar
KAWASAKI W 175 |WE ARE THE CHAMPION  |KARAWANG Pada saat pembuatan motor ini sangat bertepatan dengan event sea games ,yang mana pemilik motor ini memang seorang pelatnas PBSI .dia ingin agar pada opening ceremony bisa di gunakan untuk mobile transportation untuknya .Kesimpulan nya kami di berikan waktu sekitar 3 minggu Tanpa buang waktu diwa langsuung merubah menjadi acuan klasik sesuai request .kaki kaki kami ganti dengan ban varian klasik dengan sentuhan white wall dan di beri tambahan beberapa asesories bolt on Kawasaki w 175 .velg pun kami ganti ukuran 185 da 250 ring 17 .pemilihan warna mengacu pada kuda besi inggris dan bermain di warna silver agar tidak mengubah surat stnk ujarnya .untuk memompa performa diwa juga menggunakan exhoust after market ,beberapa pemanis gi ganti seperti jok dan lampu sen menggunakan born free .finishing terlihat beberapa signature dan angka kelahiran tertanam di cover samping nya Mesin                                     Kawasaki w 175 Velg

HONDA TIGER |2005|SAYIDAN|YOGYAKARTA

Gambar
HONDA TIGER |2005|SAYIDAN |JOGJAKARTA Tidak mudah melupakan kenangan kampung halaman .itu yang di rasakan jambul pada motor tersebut .tiger standar nya di ubah dengan aliran vintage enduro .kaki kaki menggunakan KLX dan sasis di buat ulang untuk bisa presisi dengantangki yamaha dt 80 .sektor arm pun mengguakan 2 arm dan di jadikan satu mengingat mounting depan brand ini berbeda.peredam kejutpun di ganti milik pulsan bagian belakang .80 % kaki kaki menggunakan klx karena jambul memang offroder jadi untuk hal ini dia tika main main ,finishing menggunakan spiice hecker dan nuansa racing terligat pada design motor ini,pembuat motor ini memekan waktu 2 bulan al hasil kini sayidan siap membelah jalan rusak maupun tengah kota tutup jambul Mesin                                     Honda GL 200    Velg                                        almunium 21 160 18 250 Ban                                         Irc 21 /90 dan 300 /70   Fender                                   galvanis